Percaya atau tidak, gambar yang ada itu adalah sebuah baterai di masa yang akan datang. Sebuah baterai dengan bentuk transparan bahkan fleksibel dalam penggunaannya. Baterai ini mempunai bahan baku polimer dengan sistim yang ada pada saat ini untuk baterai isi ulang (rechargeable).


http://www.symbian-freak.com/images/news/07/05/liion01.jpg



Baterai ini mempunyai fungsi charge/ discharge yang sangat tinggi walaupun mempunyai bentuk yang sangat kecil. Dan tentu saja mampu menghasilkan daya yang cukup tingi. Selain itu, baterai ini hanya butuh waktu beberapa menit untuk melakukan isi ulang dan mempunyai kemampuan sampai 1000 kali isi ulang.



http://gadgets.multiplayer.ro/wp-content/uploads/2007/03/transparent-battery.jpg



Berita bagus bukan?
Berarti nantinya kita tidak perlu bawa baterai cukup banyak atau besar untuk menjalankan gadget kesayangan kita.



http://www.tutorialspalace.com/wp-content/uploads/2009/10/08-49_battery_icon.jpg



Berita buruknya…..
Hal ini mungkin akan berpengaruh kepada penjualan pabrikan baterai itu sendiri karena pelanggan mereka jarang beli baterai isi ulang lagi, mengingat waktu pemakaian yang cukup panjang untuk satu baterai.:-)

0 comments:

Post a Comment

 
Top